4 Cara Screenshot Samsung A17 5G, Bisa Tanpa Tombol
Samsung A17 5G merupakan Smartphone yang baru saja dirilis beberapa waktu lalu. Hp ini memiliki berbagai fitur, salah satunya adalah fitur Screenshot atau tangkapan layar. Screenshot sendiri merupakan sebuah fitur yang berguna untuk mengambil tampilan layar. Dengan fitur ini kamu bisa menyimpan berbagai hal penting yang muncul di layar, seperti halnya bukti pembayaran atau bahkan … Baca Selengkapnya