5 Cara Mengaktifkan Ketuk Layar 2 Kali di Samsung, Mudah!
Samsung Galaxy merupakan salah satu smartphone yang memiliki berbagai macam fitur menarik untuk para penggunanya, salah satunya adalah fitur ketuk layar 2 kali untuk menyalakan dan mematikan layar. Cara mengaktifkan ketuk layar 2 kali di Hp Samsung juga mudah dilakukan melalui menu pengaturan. Buat kamu yang penasaran bagaimana caranya, yuk ikuti tutorialnya dibawah ini Cara … Baca Selengkapnya