Oppo A78 5G – Spesifikasi, Harga & Kelebihan

Spesifikasi Oppo A78 5G

Spesifikasi Oppo A78 5G

Umum

Tahun Rilis2023
Jaringan2G, 3G, 4G, 5G
SIM CardDual SIM (Slot Khusus)
eSIMTidak

Body

Dimensi163.8 x 75.1 x 7.99 mm
Berat188 gram
KetahananIPX4
Fitur LainnyaTahan percikan air

Layar

JenisIPS LCD
Ukuran6.56 inci
Refresh Rate90 Hz
Resolusi720 x 1612 piksel
Rasio20:9
Kerapatan269 PPI
ProteksiPanda Glass
Fitur LainnyaTingkat kecerahan khas 600 nits
Touch sampling rate 90 Hz
Rasio layar ke bodi 84 persen

Hardware

ChipsetMediaTek Dimensity 700
CPUOcta-core (2×2.2 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
GPUMali-G57 MC2

Kamera Utama

Jumlah2
Konfigurasi50 MP (wide) f/1.8
2 MP (depth) f/2.4
FiturLED flash, Panorama, HDR, PDAF
Video : 1080p@30fps

Kamera Depan

Jumlah1
Konfigurasi8 MP (wide) f/2.0
FiturVideo : 1080p@30fps

Memori

RAM8 GB
Memori Internal128 GB
Memori EksternalAda (Slot Khusus)

Baterai

JenisLi-Po
Kapasitas5000 mAh
FiturPengisian Cepat 33W
Power Delivery

Konektivitas

WLanWi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band
WiFi Direct, Hotspot
Bluteooth5.3, A2DP, LE, aptX
InfraredTidak Ada
NFCAda
GPSGPS, GLONASS, A-GPS, BDS, QZSS, GALILEO
USBTipe-C 2.0, USB On-The-Go

Fitur

OS (Saat Rilis)Android 12, ColorOS 13
SensorFingerprint (samping)
Akselerometer, kompas, giroskop, proksimitas, cahaya
Jack 3.5mmAda
WarnaGlowing Black dan Glowing Purple
Fitur LainnyaDual Speaker Stereo
RAM Expansion hingga 8 GB
Dukungan microSD hingga 1 TB

Lihat juga :

Harga Oppo A78 5G

Harga Oppo A78 5G
VarianHarga
8/128 GBRp. 3.999.000

Kelebihan Oppo A78 5G

  • Bodi minimalis yang tahan akan cipratan air.
  • Layar IPS LCD dengan refresh rate hingga 90 Hz
  • Dual speaker stereo.
  • Chipset MediaTek Dimensity 700 yang berperforma.
  • Triple slot kartu. Dua kartu SIM dan microSD.
  • Konektivitas 5G, NFC dan WiFi 5.

QNA

  • Oppo A78 5G rilis tahun berapa?
  • Oppo A78 5G dirilis tahun 2023.
  • Apakah Oppo A78 5G anti air?
  • Ya, ponsel ini sudah memiliki sertifikasi IPX5 yang tahan terhadap percikan air.
  • Dimana letak sidik jari Oppo A78 5G ?
  • Ada disebelah samping, menyatu dengan tombol power.
  • Oppo A78 5G apakah ada NFC?
  • Ponsel ini sudah dilengkapi fitur NFC.
  • Apakah Oppo A78 5G sudah dilengkapi fitur fast charging?
  • Sudah, ponsel ini didukung teknologi fast charging 33W.
  • Apa saja warna Oppo A78 5G?
  • Ada dua warna, yakni Glowing Purple dan Glowing Black.
  • Berapa RAM Oppo A78 5G?
  • Oppo A78 5G dibekali RAM sebesar 8 GB.
  • Apakah Oppo A78 5G cocok untuk bermain game?
  • Ya, karena sudah memiliki RAM yang besar.
  • Berapa harga Oppo A78 5G?
  • Oppo A78 5G dibandrol dengan harga Rp. 3.999.000

Tinggalkan komentar